Sabtu, 24 November 2012

FAKTA TAK TERDUGA DARI TUBUH MANUSIA.

  1. Dalam tubuh manusia, sekitar 3 juta sel mati setiap menit.
  2. Partikel debu yang ditemukan di rumah sebagian besar berasal dari kulit mati tubuh manusia
  3. Otak relatif lebih aktif pada malam hari dalam satu hari
  4. Otak terdiri dari 80 persen air
  5. Rata-rata orang setiap hari kehilangan sekitar 60 sampai 100 helai rambut
  6. Otot terkuat dalam tubuh manusia adalah lidah
  7. Mata dan hidung selalu tumbuh, tapi mata tetap dengan ukuran yang sama dari awal.
  8. Sel telur perempuan adalah sel terbesar dalam tubuh dan sperma laki-laki adalah sel terkecil
  9. Untuk mengambil satu langkah, tubuh manusia menggunakan sekitar 200 otot.
  10. Ada sekitar 1 triliun bakteri ditemukan pada masing-masing kaki
  11. Sekitar 6 bulan sebelum bayi lahir, gigi sudah mulai tumbuh tapi belum muncul ke permukaan gusi.
  12. Kotoran telinga lebih banyak disekresikan oleh tubuh saat orang merasa takut
  13. Sekitar 36.000 galon darah dipompa oleh jantung setiap hari
  14. Ada sekitar 250.000 kelenjar keringat yang ditemukan pada sepasang kaki manusia
  15. Setiap manusia pada saat konsepsi (pembuahan benih) menghabiskan sekitar setengah jam sebagai sel tunggal
  16. Untuk menghasilkan suara ketika berbicara digunakan sekitar 72 otot
  17. Jantung perempuan berdetak lebih cepat dari jantung laki-laki
  18. Semua fungsi tubuh berhenti ketika Anda bersin termasuk jantung, selama sekitar satu detik
  19. Sekitar 15 juta sel darah bisa hancur setiap detik
  20. Laki-laki dapat mengalami ereksi setiap satu setengah jam saat tidur
  21. Ada sekitar 120 juta hubungan seksual yang berlangsung setiap hari di seluruh dunia
  22. Ada sekitar 31.500 kata yang diucapkan manusia setiap hari
  23. Saat terlalu banyak makan, kemampuan pendengaran manusia menjadi berkurang.
  24. Golongan darah O adalah golongan darah yang paling umum di dunia
  25. Manusia tidak merasa geli saat menggelitik tubuhnya sendiri.
  26.   Tulang Manusia itu sangat kuat – sekuat batu granit dalam menahan beban. Percobaan dengan sepotong tulang dengan ukuran sebesar korek api bisa menahan beban sampai 9 ton – 4 kali lebih kuat dari besi beton..
  27. . Sejak kita lahir sampai sekarang hanya ada satu bagian tubuh kita yg ukurannya gk pernah berubah – Bola Mata.
  28. Tahukah anda bila seluruh saraf direntangkan dari ujung ke ujung, jaraknya sekitar 75 km (lebih dari jarak Jakarta-Bogor)
  29. Dalam waktu 30 menit panas rata-rata tubuh kita cukup buat merebus setengah galon air.
  30. Semua fungsi tubuh berhenti ketika Anda bersin termasuk jantung, selama sekitar satu detik
  31. Tahukah anda bahwa Sistem peredaran darah kita mengandung sekitar 150.000 km pembuluh darah?
  32. Tahukah anda bahwa Jantung berdetak lebih dari 30 juta kali dalam setahun ?
  33. 99% kalsium tubuh terdapat di tulag dan gigi
  34. Lutut adalah sendi terbesar pada tubuh
  35. Otot yang terbesar adalah gluteus maksimus di pantat
  36. Otot dapat menyebabkan mata berkedip lima kali perdetik
  37. Sekitar 80 helai rambut kepala rontok setiap hari
  38. Bila dingin, otot penegak rambut menarik setiap rambut menjadi tegak, ini membuat udara terperangkap dan menghasilkan ”goose bump” (menegaknya bulu roma)
  39. Tubuh menanggalkan rata-rata 18 kg kulit dalam masa hidupnya
  40. Panjang sistem peredaran darah 3kali keliling bumi
  41. Lapisan perut berganti setiap 3-4 hari
  42. Hidung mampu mencium 50 ribu bau
  43. otak tidak merasa sakit: Meskipun otak memproses sinyal rasa sakit, otak itu sendiri tidak benar-benar merasa sakit.
  44. Otak Anda keluar untuk bermain di malam hari: Anda akan berpikir bahwa otak Anda lebih aktif di siang hari,. Tapi itu tidak. Otak Anda lebih aktif ketika Anda tidur.
  45. I.Q yg tinggi lebih banyak bermimpi.I.Q tinggi juga bisa melawan penyakit mental. Beberapa orang bahkan percaya bahwa mereka lebih cerdas dalam mimpi mereka daripada ketika mereka terjaga.
  46. Perempuan lebih baik daripada laki-laki untuk mengidentifikasi bau.
  47. Menjadi kidal dapat memperpendek umur Anda: Jika Anda bertangan, kanan Anda bisa hidup hingga sembilan tahun lebih lama daripada kidal.
  48. Perokok yang menghabiskan satu bungkus rokok per hari, beresiko kehilangan 2 atau lebih gigi setiap 10 tahun ketimbang non-perokok
  49. Ada sekitar 500 jenis bakteri di rongga mulut anda, sedangkan lidah anda memiliki 10.000 pengecap yang masing-masing terdiri dari 50 sel-sel perasa. Sepanjang hidup, anda akan memproduksi 23.600 liter air liur
  50. 1,4 berat otak ukuran bukanlah indicator dari kejeniusan. Buktinya berat otak Einsten di bawah rata-rata, Cuma 1,2 kg
  51. 150 gr berat "pup" perhari
  52.  penelitian ahli Prancis menyebutkan orang kidal akan sukses di olahraga satu lawan satu seperti tinju, tennis, bulutangkis, tetapi bukan catur….
  53.   Rambut terbuat dari bahan yang sama seperti kuku.
  54. Asam pencernaan lambung cukup kuat untuk melarutkan seng
  55. Testis memproduksi 10 juta sel sperma baru setiap hari cukup untuk menciptakan kehidupan baru yang mengisi seluruh planet hanya dalam waktu bulan
  56. Kita harus tahu bahwa hidung dan telinga terus berkembang sepanjang hidup kita? 
  57. Otak manusia adalah organ paling gemuk di tubuh,otak memiliki Lemak 60% dari total otak. 
  58. Kulit memiliki berat dua kali lipat otak Kita  
  59. Besar jantung sebesar gengaman tangan kita 
  60. Kecepatan batuk 1.900 km/jam
  61.  
    Semoga bermanfaat dan bersyukurlah :)

     

Tidak ada komentar:

Posting Komentar